Kembali ke Intisari News
August 31, 2022
Eksekusi Nomor 1.038
Eksekusi Nomor 1038
Eksekusi Nomor 1038 (Davide Ragusa)
Penulis Intisari Plus
Editor Ade S

Intisari Plus - Ferguson “Gator” hidup di jalanan, mengonsumsi minuman keras dan obat-obatan terlarang. Berbagai kejahatan yang mengantarkannya ke maut.

-------------------

Mom and Dad, I love you both. I wish you all the best,” ucap Darrel Ferguson di balik jeruji besi Lembaga pemasyarakatan Lucasville, Ohio, Amerika Serikat, pada Selasa, 8 Agustus 2008 lalu.

Meski tahu malaikat maut siap menjemputnya, wajah Ferguson seperti tak sedikit pun menampakkan rasa takut. Pria muda berusia 28 tahun itu justru tampak “percaya diri”. Di depan khalayak, dia dengan sengaja membuat “tanda setan”, mengepalkan tangan dengan jari telunjuk menghadap ke atas.

“Semoga kamu masuk neraka,” teriak salah satu keluarga korban, yang gemas melihat kelakuan Ferguson. Neraka? “Aku bahkan tak takut dengan neraka .... Justru aku ingin tinggal di dalamnya, bersamamu, setan!” balas Ferguson. 

“Membunuh itu menyenangkan dan membuatku puas ..... bahkan di detik-detik kematianku sekarang. Aku tak akan pernah menyesali semua yang sudah kuperbuat.”

 

Dinner istimewa

Jangan biarkan penasaranmu tergantung.
Akses tanpa batas dengan Intisari Plus.